
Dinas Damkar Banjar Melakukan Pemadaman Pada Pembakaran Sampah di 2 Titik Berbeda Dalam Sehari
Dua titik kebakaran terjadi hari ini, kebakaran terjadi di Kecamatan Martapura Kabupaten Banjar, Kamis (13/3/2024)
Kebakaran pertama terjadi di Jalan Cingkaruk Blok E Nomor 185 RT 20 RW 2 Desa Sungai Sipai, sekira pukul 17:15 Wita.
"Kebakaran kedua terjadi di Pasar Batuah Martapura, kemudian tersebarlah video dari WAG sekira pukul 18:48," Jelas Kasyaf.
Kebakaran kali ini hanya tumpukan sampah namun api cukup besar dan mendekati rumah warga atau hampi mengenai beberapa toko di pasar akibat kebakaran tersebut. Hampir ± 25 menit proses pemadaman di lakukan, korban nihil dan tidak ada kerusakan baik rumah atau toko di Pasar Batuah," tutup Kasyaf.
(BRIGADE/DPKP/PELETON2/SAY17)